Longsor di Aie Batumbuak, Jalan Solok - Muarolabuah Terganggu

×

Longsor di Aie Batumbuak, Jalan Solok - Muarolabuah Terganggu

Bagikan berita
Longsor di Aie Batumbuak, Jalan Solok - Muarolabuah Terganggu
Longsor di Aie Batumbuak, Jalan Solok - Muarolabuah Terganggu

 [caption id="attachment_18015" align="alignnone" width="550"]Ilustrasi (okezone.com) Ilustrasi (okezone.com)[/caption]

AROSUKA - Musibah banjir yang terjadi akibat hujan lebat, meluas di beberapa kawasan di kabupaten Solok. Selain mengakibatkan banjir, Kamis (5/1), juga menimbulkan bencana longsor pada dua lokasi  di jorong Sangkak Puyuah, nagari Air Batumbuk, Kecamatan Gunung Talang. Longsor yang terjadi sekitar pukul 07.00 Wib pagi, berada di  depan SD Negeri 42 Air Batumbuk, kemudian satu titik dikawasan jalan sebelum kantor Walinagari lama.Guna menormalkan arus lalu lintas, dua alat berat dari Dinas PU Kabupaten Solok dikerahkan untuk membersihkan tumpukan  material tanah setinggi 3 meter. Longsoran ini juga diiukuti dengan tumbangnya pohon sengon besar yang sempat menghalangi jalan utama menuju Solok Selatan tersebut.

“ Kita telah menginstruksikan petugas PU dan BPBD untuk memberishkan longsoran yang memutuskan akses lalu lintas di Aie Batumbuak,” kata Wakil Bupati Yulfadri Nurdin. (rusmel)

Editor : Eriandi
Tag:
Bagikan

Berita Terkait
Ganefri
Terkini