Ancam Kemerdekaan Pers, IJTI Minta DPR Kaji Ulang Draf Revisi UU Penyiaran

×

Ancam Kemerdekaan Pers, IJTI Minta DPR Kaji Ulang Draf Revisi UU Penyiaran

Bagikan berita
Ketua IJTI Herik Kurniawan saat Serahkan Petaka ke Ketua IJTI Sumbar Defri Mulyadi (imung) beberapa waktu lalu.Ist
Ketua IJTI Herik Kurniawan saat Serahkan Petaka ke Ketua IJTI Sumbar Defri Mulyadi (imung) beberapa waktu lalu.Ist

Menyikapi hal tersebut, Ikatan Jurnalis Televisi Indonesia (IJTI) menyatakan sikap, pertama Menolak dan meminta agar sejumlah pasal dalam draf revisi RUU Penyiaran yang berpotensi mengancam kemerdekaan pers dicabut.

Kedua, meminta DPR mengkaji kembali draf revisi RUU Penyiaran dengan melibatkan semua pihak termasuk organisasi jurnalis serta public dan ketiga meminta kepada semua pihak untuk mengawal revisi RUU Penyiaran agar tidak menjadi alat untuk membungkam kemerdekaan pers serta kreativitas individu di berbagai platform.(yose)

Editor : yoserizal
Bagikan

Berita Terkait
Terkini