"Perusahaan milik negara lewat BUMN peduli juga sangat antusias bantu becana Galodo Sumbar," ujar Dony.
Audy Joinaldy kepada wartawan menyatakan kerugian materil atas bencana Sumbar masih dihitung.
"Kita belum mau menyampaikan perkiraan kerugian, semua tengah diinput dulu. Karena semua data kerugian dampak Galodo harus didata dan harus valid," ujar Audy.
Namun yang pasti kerugian infrastruktur jalan terutama di Lembah Anai, menurut Wagub bisa mencapai ratusan miliar rupiah."Itu jalan gak bisa dilewati sudah jebol, untuk antisipasi Pemprov sudah minta ke Kementerian PUPR untuk bangun jalan darurat," ujar Audy. (***)
Editor : Rahmat