Coffee Morning Danrem, Pererat Silaturahmi dengan Media

×

Coffee Morning Danrem, Pererat Silaturahmi dengan Media

Bagikan berita
Coffee Morning Danrem, Pererat Silaturahmi dengan Media
Coffee Morning Danrem, Pererat Silaturahmi dengan Media

Kepada insan pers, dia juga berharap bisa menjalankan perannya dengan baik. Kolaborasi yang baik dengan jajaran Korem menurutnya bisa turut mendorong terciptanya suasana kondusif di Sumatra Barat. "Peran TNI di lingkungan masyarakat sangat nyata. Mulai dari membantu masyarakat tidak mampu, membantu pemerintah dalam membuka akses jalan dan peran serta dalam pengawasan," kata Wakil Pemimpin Redaksi Harian Singgalang itu.

Coffe morning berlangsung dengan baik dan penuh keakraban. Kegiatan dihadiri pemimpin redaksi berbagai media di Padang dan sejumlah wartawan. Juga hadir ketua organisasi dan aliansi wartawan. Acara dimeriahkan dengan nyanyian dan makan bersama. Dari Harian Singgalang sendiri juga hadir Wakil Pemimpin Redaksi, Sawir Pribadi dan Redaktur Kawasan Sumatra Barat, Yuni. (Y)

Editor : yuni
Bagikan

Berita Terkait
Terkini
pekanbaru