Tabel Angsuran Kredit Korporasi Mandiri Rp600 Juta Beserta Simulasi Cicilannya

×

Tabel Angsuran Kredit Korporasi Mandiri Rp600 Juta Beserta Simulasi Cicilannya

Bagikan berita
Ilustrasi tabel angsuran Kredit Korporasi Mandiri (foto: Ideogram AI)
Ilustrasi tabel angsuran Kredit Korporasi Mandiri (foto: Ideogram AI)

Kredit Modal Kerja (KMK) Mandiri

Seperti yang sudah dijelaskan sebelumnya, bahwa KMK adalah bagian dari Kredit Korporasi dari Bank Mandiri, yang menurut situs resminya hanya tawarkan tenor sampa setahun saja - mau berapa pun plafon yang dipilih.

Bahkan, penarikan plafon juga ditentukan dari produk pembiayaan yang hanya boleh maksimal hingga 70% dari objek usaha tersebut serta menjadikannya sebagai jaminan utama sesuai aturang dan ketetapan dari Bank Mandiri.

Calon debitur bisa menarik saldo dalam bentuk rupiah atau pun valuta asing, "untuk membiayai kebutuhan modal kerja yang habis dalam satu siklus usaha," demikian keterangan Mandiri pada situs resminya.

Selain itu, penarikan dapat dilakukan setiap saat sesuai kebutuhan usaha. Apalagi, aktivasi keuangan disalurkan melalui rekening pinjaman dan atau rekening giro mulai dari 30% pendanaan dari jumlah kebutuhan usaha.

Penjelasan lebih lengkap bisa diketahui dengan hubungi Mandiri Call di 14000 atau datangi kantor Corporate Banking Mandiri, dengan klik link bankmandiri. co.id/web/guest/korporasi-hubungi.

Kredit Investasi (KI) Mandiri

Kedua, Kredit Investasi Mandiri juga bisa cairkan pendanaan dalam mata uang rupiah atau pun valuta asing dengan sifat Kredit Jangka Menengah hingga Panjang untuk pembiayaan pengadaan barang dan rehabilitasi serta modernisasi.

Bahkan, perluasan ataupun pendirian proyek baru maupun refinancing dengan aturan pelunasan bersumber dari hasil usaha dengan barang-barang modal yang dibiayai juga masuk dalam kriterianya.

Beberapa manfaat KI menurut situs resminya yaitu pencairan atas dasar prestasi dan bisa langsung dipindahkan ke rekening Giro, bahkan besarnya jaminan disesuaikan berdasarkan persentasi pembiayaan.

Namun sayangnya, pendanaan maksimal hanya disalurkan sebanyak 65% dari total pembiayaan. Minimal 35% saja, jaminan yang ditetapkan juga hanya berupa objek tersebut. Kecuali, jika Mandiri menetapkan jaminan tambahan.

Hubungi Call Mandiri di 14000 dan atau kantor Corporate Banking Mandiri pada link terlampir bankmandiri. co.id/web/guest/korporasi-hubungi.

Editor : RC 015
Bagikan

Berita Terkait
Terkini