Semua Profesi Bisa Pengajuan KTA Bank Panin, Plafon Sampai Rp300 Juta

×

Semua Profesi Bisa Pengajuan KTA Bank Panin, Plafon Sampai Rp300 Juta

Bagikan berita
Ilustrasi KTA Kredit Express PANIN (foto: Ideogram AI)
Ilustrasi KTA Kredit Express PANIN (foto: Ideogram AI)

Sehingga, cicilan per bulannya menjadi Rp4.606.667 dengan metode bayar sebanyak 12 kali. Artinya, total pengembalian beserta bunga setelah setahun yaitu sekitar Rp55.280.004.

Tahapan Pengajuan Pinjaman KTA Kredit Express PANIN

Apabila calon debitur menyetujui aturan tersebut, langsung saja klik 'apply' di bagian bawah beranda agar diarahkan pada tampilan pengisian formulir data diri secara lengkap.

Setelah mengisi satu per satu kolom kelengkapan data diri seperti data pekerjaan dan penghasilan serta lainnya, lalu klik opsi paling bawah yang ada ceklis hijaunya 'apply' dan tunggu saja proses persetujuan selesai.

Apabila semua tahapan pengajuan pinjaman KTA Kredit Express PANIN tadi selesai dilakukan, tunggu saja pihak Bank Panin akan menghubungi nomor ponsel terdaftar atau mengirimkan detail melalui email.

Jika semua metode verifikasi lancar, pencairan pinjaman KTA Kredit Express PANIN akan langsung masuk ke rekening nasabah dalam waktu 2-3 hari kerja. Sebagai kesimpulan, simak kelebihan dan kekurangannya.

Kelebihan KTA Kredit Express PANIN

Pertama yaitu, plafon pinjaman maksimal yang cukup besar yaitu Rp300 juta tanpa lampiran jaminan. Kedua, dapatkan kesempatan pembayaran bunga rendah mulai dari 0,88% per bulan.

Ketiga, KTA Kredit Express PANIN bisa diajukan oleh siapa pun dari kalangan semua profesi selama gaji bulanan 3-4 juta dan berdomisili di wilayah cakupan yang ditentukan oleh pihak Bank.

Kekurangan KTA Kredit Express PANIN

Di antaranya harus punya rekening Bank Panin dulu dan berlokasi di wilayah yang ditentukan, di luar itu akan sulit untuk dapat berhasil dalam pengajuan pinjaman.

Terakhir menurut Youtuber Andre Tuwan, denda keterlambatan yang diberlakukan KTA Kredit Express PANIN juga cukup tinggi yaitu 6% dari pokok angsuran yang telah disepakati sebelumnya.

Itulah informasi terkait rekomendasi pinjaman tanpa jaminan produk KTA Kredit Express PANIN plafon maksimal Rp300 juta tenor 3 tahun beserta syarat dan ketentuan hingga kekurangan kelebihannya, berdasarkan rangkuman Singgalang di artikel ini. (*)

Editor : RC 015
Bagikan

Berita Terkait
Terkini
pekanbaru