Fadly Amran Janjikan Revitalisasi dan Pasar Raya Padang Bebas Pungli

×

Fadly Amran Janjikan Revitalisasi dan Pasar Raya Padang Bebas Pungli

Bagikan berita
Fadly Amran Janjikan Revitalisasi dan Pasar Raya Padang Bebas Pungli
Fadly Amran Janjikan Revitalisasi dan Pasar Raya Padang Bebas Pungli

Fadly Amran menegaskan bahwa pembangunan Kota Padang harus didasarkan pada prinsip-prinsip integritas, transparansi, dan keadilan.

Ia berkomitmen untuk menghapus praktik-praktik seperti jual-beli jabatan dan penyalahgunaan wewenang, serta memastikan reformasi yang baik dalam penyelesaian masalah-masalah teknis di masyarakat.

"Jabatan wali kota bukan hanya jabatan politis, tapi juga jabatan manajerial. Kita harus menguliti tentang apa yang menjadi kendala-kendala selama ini," katanya.

Ia berjanji untuk melakukan peninjauan mendalam terhadap segala aspek pemerintahan, termasuk reformasi birokrasi, komunikasi, sosialisasi, dan penegakan hukum. (*)

Editor : Bambang Sulistyo
Bagikan

Berita Terkait
Terkini
pekanbaru