Gempa Megathrust di Indonesia, Masyarakat Dinilai Belum Siap Hadapi Bencana

×

Gempa Megathrust di Indonesia, Masyarakat Dinilai Belum Siap Hadapi Bencana

Bagikan berita
Ilustrasi gempa. (Foto: Tribunnews)
Ilustrasi gempa. (Foto: Tribunnews)

"Seharusnya kondisi tersebut harus segera ditangani pemerintah untuk memetakan pihak-pihak yang belum siap menghadapi bencana gempa megathrust," katanya dilansir dari YouTube Kompascom Reporter on Location, Selasa, 20 Agustus 2024.

Menurutnya, hal itu dilakukan untuk membangun kesadaran bagi masyarakat sehingga lebih siap menghadapi bencana tersebut. Salah satu caranya dengan melakukan pemetaan di lokasi berpotensi gempa, dan penguatan bangunan di wilayah tersebut. (*)

Editor : RC 014
Sumber : YouTube Kompascom Reporter on Location
Bagikan

Berita Terkait
Terkini
pekanbaru