Enam Usaha Sampingan di Rumah Tanpa Modal, Raup Keuntungan Hingga Rp400.000 Sehari!

×

Enam Usaha Sampingan di Rumah Tanpa Modal, Raup Keuntungan Hingga Rp400.000 Sehari!

Bagikan berita
Ilustrasi ide bisnis sampingan tanpa modal tahun 2024. (Foto: kanal Youtube Inspirasi Pagi)
Ilustrasi ide bisnis sampingan tanpa modal tahun 2024. (Foto: kanal Youtube Inspirasi Pagi)

Bahkan, usaha yang terakhir dalam daftar ini berpotensi mendatangkan penghasilan hingga Rp100 juta dalam sebulan!

6 Ide Bisnis Sampingan Paling Cuan 2024

1. Menjadi Freelancer

Usaha sampingan tanpa modal yang pertama adalah menjadi seorang freelancer.

Profesi ini sangat fleksibel dan bisa disesuaikan dengan keahlianmu, seperti menulis, desain grafis, atau video editing.

Misalnya, jika kamu ahli dalam desain, kamu bisa menawarkan jasa pembuatan logo.

Tarifnya bisa bervariasi, mulai dari Rp60.000 untuk desain sederhana hingga Rp100.000 untuk desain yang lebih kompleks.

Jika kamu lebih suka menulis, ada banyak platform seperti penulisconten.com yang menawarkan tarif menarik Rp50.000 untuk artikel 1000 kata atau Rp70.000 untuk artikel 1200 kata.

Bayangkan jika dalam sehari kamu bisa menyelesaikan 10 artikel, keuntungan yang kamu dapatkan bisa mencapai Rp500.000!

2. Menjadi Dropshipper

Dropshipping adalah solusi bisnis tanpa modal yang memungkinkan kamu untuk menjual produk tanpa harus menyetok barang.

Editor : RC 015
Bagikan

Berita Terkait
Terkini