Awas Perhatikan! Keringanan Bayar Pinjol Cuma Bisa Lewat 2 Cara Selain Itu Penipuan

×

Awas Perhatikan! Keringanan Bayar Pinjol Cuma Bisa Lewat 2 Cara Selain Itu Penipuan

Bagikan berita
Ilustrasi bayar pinjol.
Ilustrasi bayar pinjol.

SINGGALANG - Awas perhatikan! Keringanan bayar pinjol cuma bisa lewat 2 cara selain itu penipuan. Pasalnya, banyak oknum Debt Collector yang menawarkan pembayaran pinjaman online.

Dalam artikel kali ini, Hariansinggalang.co.id akan membahas terkait keringanan pinjaman online.

Dilansir dari kanal YouTube Sekilas Pinjol berjudul "Keringanan Bayar Pinjol Cuma Bisa Lewat 2 Cara Selain Itu Penipuan - Solusi Galbay Pinjol" pada Sabtu, 5 Oktober 2024.

Seperti diketahui, saat ini pinjaman onlen alias pinjol telah menjadi bagian integral dari kehidupan masyarakat modern di Indonesia.

Pasalnya, dengan pinjaman online kemudahan dalam mengakses dana cepat melalui HP telah mempermudah banyak orang dalam mengatasi kebutuhan mendesak, atau investasi.

Namun banyak peminjam yang terjebak dalam siklus utang yang berkepanjangan karena bunga yang tinggi, dan persyaratan pembayarannya yang sulit.

Untuk mengatasi masalah itu, Otoritas Jasa Keuangan (OJK), maupun pemerintah telah berupaya untuk memberikan keringanan utang pinjol.

Keringanan pinjol adalah serangkaian langkah, atau kebijakan yang ditetapkan oleh pemerintah atau otoritas pengawasan untuk membantu peminjam yang terjebak dalam utang yang sulit akibat si pinjol.

Jadi, keringanan utang itu bertujuan untuk memberikan bantuan kepada peminjam yang mengalami kesulitan dalam pembayaran pinjaman mereka.

Terutama karena bunganya tinggi, atau bagi yang tidak punya uang, dan juga persyaratan yang pembayarannya sulit, serta masalah keuangan lainnya yang membuat mereka akhirnya terlilit utang.

Editor : RC 014
Sumber : YouTube Sekilas Pinjol
Bagikan

Berita Terkait
Terkini