Kalau Anda tidak bayar lunas pinjaman online ini bakal menurunkan skor kredit Anda.
Dampaknya adalah jika Anda mau ambil pinjaman dari tempat lain ini bakal otomatis ditolak.
Karena sudah kelihatan daftar history Anda bahwa Anda tidak membayar tepat waktu.
Ini cukup berbahaya karena di zaman saat ini orang yang cari kerja rata-rata perusahaan bakal melihat SLIK Anda. Jadi, history pinjaman Anda bakal dilihat.
Biasanya perusahaan kalau Anda tidak melunasi pinjaman, atau tidak lancar. Nah ini biasa perusahaan bakal menolak Anda sebagai karyawan.
Maka selalu berhati-hati dalam mengambil pinjaman online. Jika memang Anda tidak terjepit lebih baik hindari pinjol.4. Masuk blacklist
Risiko terakhir masih berhubungan dengan blacklist daftar OJK sehingga apapun yang Anda ajukan baik itu pinjaman ke perbankan, ataupun nonbank bakal ditolak.
Anda tidak akan ada pinjaman sama sekali, baik itu Anda cicil, beli mobil, beli rumah tidak bakal ada yang mau mengasih pinjaman ke Anda. Pasti auto ditolak.
Semoga ini bermanfaat. (*)
Editor : RC 014Sumber : YouTube TAZ