Karena hal tersebut menunjukkan adanya kekurangan dalam proses analisa mereka.
Kontak darurat harusnya dicek ke absahannya pada saat pengajuan pinjaman online.
Kalau ada ketidakaktifan, atau pemalsuan data seharusnya ini menjadi perhatian sejak awal.
Maka itu, bahwa nomor telepon kantor, atau kontak darurat juga merupakan bagian dari data yang harus dicek dengan cermat.
Proses ini melibatkan pengecekan, atau keaktifan nomor tersebut, dan validitasnya tidak mungkin hal ini diabaikan.
Sebab, jika terjadi kesalahan dalam proses ini pinjol tidak bisa langsung menyalahkan konsumen, atau nasabah yang gagal bayar.Oleh karena itu, Anda perlu memahami, dan memegang keyakinan yang menjadi hak Anda. Seperti, proses pengajuan yang benar, dan valid telah dijalankan dengan baik oleh pinjol.
Anda jangan gampang percaya pada informasi yang disebarluaskan oleh pihak terkait.
Meskipun demikian, Anda juga tidak boleh terlalu mudah percaya pada informasi dari pihak lainnya.
Disarankan untuk mencari informasi sendiri di luar sana seperti google ataupun media sosial agar Anda lebih yakin, dan mengambil langkah-langkah yang tepat sesuai dengan keadaan Anda.
Editor : RC 014Sumber : YouTube Sekilas Pinjol