Semua ancaman, dan peringatan yang berhubungan dengan polisi hanya taktik intimidasi dari Debt Collector (DC) semata.
Terpenting adalah pemahaman Anda tentang perbedaan antara perdata, dan pidana dalam konteks utang pinjaman online.
Dengan memahami ini Anda dapat lebih tenang dalam menghadapi situasi keuangan yang sulit, dan tida terpengaruh oleh ancaman yang sebenarnya yang tidak memiliki dasar hukum.
2. Ketahui status pinjol
Selanjutnya yang perlu Anda ketahui adalah mengenai pemberian pinjaman online yang Anda hadapi.
Anda harus tahu dengan jelas siapa memberi pinjaman online tersebut, pastikan status pinjol legal, atau ilegal.
Jika pinjol ilegal perlu diingat bahwa meskipun data Anda mungkin disebarluaskan untuk menakut-nakuti namun secara konsekuensi tidak akan dihukum secara perdata.Pada posisi ini Anda hanya akan menghadapi penagihan dengan kata-kata kasar, dan data akan disebar, atau dihubungi melalui kontak-kontak yang tidak diinginkan.
Jadi, ketika Anda berurusan dengan pinjol ilegal risikonya lebih terfokus pada penagihan yang agresif, dan berpotensi penyebaran data pribadi.
Meskipun begitu tetap diingat bahwa hal ini tidak akan berdampak pada konsekuensi hukum yang lebih besar.
Editor : RC 014Sumber : YouTube Sekilas Pinjol