Dalam menjalani kontrak perjanjian dengan penyelenggara pinjaman online ada beberapa aspek krusial yang perlu dipahami dengan sesama sebelum dana itu cair ke rekening Anda.
Dilansir dari hukumonline.com, aspek-aspek tersebut mencakup perlindungan data pribadi bunga, dan biaya tambahan, serta proses penagihan.
1. Perlindungan data pribadi
Perlindungan data pribadi merupakan hal yang tak bisa diabaikan dalam kontrak perjanjian di pinjol.
Data pribadi itu adalah aset berharga yang harus dijaga keamanannya.
Oleh karena itu penting untuk debitur memastikan bahwa kontrak perjanjian pinjol itu memberikan perlindungan yang memadai terhadap data pribadi peminjam.
Jika terdapat kekurangan atau ketidakjelasan dalam hal ini sebaiknya pertimbangkan kembali untuk meminjam atau mencarikan pinjaman Anda.Karena mengingat risiko yang timbul di masa depannya.
2. Bunga dan biaya tambahan
Selanjutnya poin yang kedua adalah bunga dan biaya tambahan. Ini merupakan hal yang harus diperhatikan secara teliti.
Editor : RC 014Sumber : YouTube Sekilas Pinjol