Keuntungan dari bisnis jasa servis HP ini dapat dari dua sumber. Pertama itu dari biaya jasa perbaikan misalnya aja untuk mengganti LCD hp biaya jasa servis bisa dipatok sekitar Rp100.000.
Selanjutnya yang kedua, penjualan sparep atau suku cadang selainbdari biaya jasa keuntungan juga didapat dari penjualan suku cadang.
Jika Anda membeli LCD dengan harga Rp300.000. Lalu Anda bisa menjualnya ke pelanggan seharga Rp400.000. Jadi untung bersihnya Rp100.000 itu dari spare part lcd-nya.
Total yang dibayarkan oleh pelanggan untuk ganti LCD berarti senilai Rp500.000. Jadi keuntungan bersih yang Anda dapatkan Rp200.000. Cukup besarlah untuk satu kali pengerjaan.
Agar bisnis ini semakin berkembang kamu bisa memanfaatkan Google Maps untuk mendaftarkan lokasi Anda.
Dengan begitu calon pelanggan yang membutuhkan jasa servis HP bisa dengan mudah menemukan tempat Anda.Sehingga pesanan semakin meningkat dengan permintaan yang terus ada dan keuntungan yang menarik.
Jasa servis HP bisa menjadi pilihan bisnis yang layak untuk ditekuni.
4. Jasa Desain Logo
Tahukah Anda bahwa desain logo bisa menjadi bisnis dengan potensi penghasilan yang luar biasa.
Editor : RC 014Sumber : YouTube Inspirasi Pagi