Hindari membagikan informasi pribadi, seperti foto KTP atau nomor telepon, kepada pihak yang tidak dikenal.
4. Gunakan Kata Sandi yang Kuat
Gunakan kata sandi yang kuat dan unik untuk semua akun online Anda.
Penagihan pinjaman online yang tidak sah dapat menjadi masalah yang serius.
Oleh karena itu, penting untuk selalu berhati-hati dalam menjaga keamanan data pribadi dan melakukan pengecekan secara teratur untuk memastikan bahwa data Anda tidak digunakan untuk tujuan yang tidak sah. (*)Editor : RC 014
Sumber : YouTube Inspirasi Pagi