Cepat dan Mudah! 7 Aplikasi Pinjol Langsung Cair ke E-Wallet Tanpa Rekening Bank

×

Cepat dan Mudah! 7 Aplikasi Pinjol Langsung Cair ke E-Wallet Tanpa Rekening Bank

Bagikan berita
Aplikasi pinjol langsung cair.
Aplikasi pinjol langsung cair.

Proses pengajuan pinjaman dapat dilakukan secara online dan pencarian dapat dilakukan ke e-wallet.

4. JULO

JULO adalah aplikasi kredit digital paylater dan pinjaman online berizin Otoritas Jasa Keuangan.

Pinjaman yang ditawarkan mulai dari Rp500.000 hingga Rp50 juta dengan bunga rendah hanya 0,1% per hari dan cicilan yang fleksibel.

Tenor pinjaman yang ditawarkan adalah 3-24 bulan dengan pencarian ke e-wallet.

Untuk mengajukan pinjaman, Anda harus berusia minimal 18 tahun, memiliki penghasilan tetap minimal Rp2 juta per bulan, dan memiliki ponsel Android.

5. Gopay Pinjam

Gopay Pinjam adalah layanan pinjaman uang tunai yang ditawarkan melalui aplikasi Gojek menggunakan platform pembayaran digital Gopay.

Limit pinjaman hingga Rp15 juta dengan bunga mulai dari 2% dan tenor hingga 6 bulan.

Pencarian dapat dilakukan ke saldo Gopay atau rekening bank.

Editor : RC 014
Sumber : YouTube RP Project
Bagikan

Berita Terkait
Terkini