Gempa M 5,7 Kagetkan Warga Padang

×

Gempa M 5,7 Kagetkan Warga Padang

Bagikan berita
Foto Gempa M 5,7 Kagetkan Warga Padang
Foto Gempa M 5,7 Kagetkan Warga Padang

PADANG - Negeri sedang tenang, tiba-tiba gempa mengguncang. Warga berhamburan, banyak yang lupa masker.Data dari Badan Meteorologi Klimatologi dan Geofisika (BMKG), gempa berekektuan Magnitudo 5,7 terjadi, Rabu (10/6) sekitar pukul 11.35 WIB.

Lokasi gempa ada di 2.73 LS dan 100.91 BT atau berada di 28 km Barat Daya Muko Muko, Provinsi Bengkulu.Kedalaman gempa 24 kilomter. Hingga saat ini belum ada laporan kerusakan akibat gempa.

Kepala Pusat Gempabumi dan Tsunami BMKG Rahmat Triyono mengatakan guncangan gempabumi ini dirasakan di daerah Mukomuko IV MMI. Pesisir Selatan, Kota Padang,Hasil pemodelan menunjukkan bahwa gempabumi ini tidak berpotensi tsunami.

Kepada masyarakat diimbau agar tetap tenang dan tidak terpengaruh oleh isu yang tidak dapat dipertanggungjawabkan kebenarannya. (yuke)

Editor : Eriandi, S.Sos
Tag:
Bagikan

Berita Terkait
Ganefri
Terkini