IR 42 dan IR 46 Primadona Petani Tanah Datar

×

IR 42 dan IR 46 Primadona Petani Tanah Datar

Bagikan berita
IR 42 dan IR 46 Primadona Petani Tanah Datar
IR 42 dan IR 46 Primadona Petani Tanah Datar

[caption id="attachment_4035" align="alignnone" width="649"] Ilustrasi (net)[/caption]BATUSANGKAR - Benih padi varietas IR 42 dan IR 46 masih jadi primadona bagi petani di Tanah Datar, karena hasil panen yang memuaskan. Petani pun merasakan peningkatan pengolahan hasil panen varietas  ini, dibanding varietas lainnya.

Petani di kawasan Nagari Limo Kaum baru-baru ini, seluas 16 hektar hamparan sawah panen dari kedua varieties itu. Dimana hasil yang didapat rata rata 6,1 ton gabah kering panen (GKP).Kepala Dinas Pertanian Tanah Datar Daryanto Sabir kepada wartawan, Jumat (5/1/2018) mengatakan, adanya peningkatan produksi petani saat menggunakan varietas ini hingga menjadi beras,  telah banyak ditanaman di 75 nagari.

Dikatakan, karena kualitasnya yang membaik membuat harganya lebih terjaga. Ada sekitar Rp 5.725 per kg GKP, maka hasil yang didapat sekitar Rp 34.922.500 per Ha. Untuk nilai total dari 16 hektar mencapai Rp 558.760.000. Hasil ini dari padi yang dipanen, yang ditanam pada September lalu. (yusnaldi) 

Editor : Eriandi
Tag:
Bagikan

Berita Terkait
Ganefri
Terkini