Kereta Cepat Beri Efek Pengembangan Kawasan

×

Kereta Cepat Beri Efek Pengembangan Kawasan

Bagikan berita
Kereta Cepat Beri Efek Pengembangan Kawasan
Kereta Cepat Beri Efek Pengembangan Kawasan

[caption id="attachment_23578" align="alignnone" width="449"]Presiden Joko Widodo menekan tombol penanda dimulainya pembangunan kereta cepat. (antara) Presiden Joko Widodo menekan tombol penanda dimulainya pembangunan kereta cepat. (antara)[/caption]CIKALONG - Pembangunan proyek kereta cepat Jakarta-Bandung akan memberikan efek berantai pengembangan kawasan dan juga transportasi publik.

Presiden Joko Widodo saat meresmikan pembangunan proyek tersebut di kawasan perkebunan Walini Kabupaten Bandung Barat, Kamis mengatakan keberadaan kereta cepat akan mendorong kawasan di sekitarnya berkembang secara ekonomi."Saat kereta cepat ini selesai, LRT di Bandung juga selesai, yang diminta bukan hanya Bandung tapi Bandung Raya, saya jawab dan putuskan langsung, akan kita selesaikan," kata Presiden.

Sementara itu Direktur PT Kereta Cepat Indonesia China Hanggoro Budi Wiryawan dalam laporannya mengatakan proyek yang ditargetkan selesai pada 2018 ini mayoritas menggunakan tenaga kerja Indonesia. (*/lek)Sumber: antara

Editor : Eriandi
Tag:
Bagikan

Berita Terkait
Ganefri
Terkini