Terdakwa Korupsi Pembangunan IPDN Agam Divonis 4 Tahun

×

Terdakwa Korupsi Pembangunan IPDN Agam Divonis 4 Tahun

Bagikan berita
Terdakwa Korupsi Pembangunan IPDN Agam Divonis 4 Tahun
Terdakwa Korupsi Pembangunan IPDN Agam Divonis 4 Tahun

[caption id="attachment_5489" align="alignnone" width="544"] Ilustrasi (net)[/caption]JAKARTA - Hakim Pengadilan Tindak Pidana Korupsi (Tipikor) Jakarta‎ memvonis mantan pejabat Kementerian Dalam Negeri (Kemendagri) Dudy Jocom dengan pidana empat tahun penjara. Dudy juga diganjar membayar denda Rp100 juta, subsidair satu bulan kurungan.

Vonis Dudy tersebut terkait perkara korupsi pengadaan dan pelaksanaan pengerjaanpembangunan Gedung Kampus IPDN Agam, Sumatera Barat. "Mengadili, menyatakan

terdakwa telah terbukti secara sah dan meyakinkan bersalah melakukan korupsi secarabersama-sama," kata Ketua Majelis Hakim Sunarso saat membacakan amar putusan di

Pengadilan Tipikor, Jakarta Pusat, Rabu (14/11).Diwartakan okezone, hal-hal yang memberatkan putusan terhadap Dudy yakni, karena

perbuatannya tidak membantu pemerintah dalam memberantas korupsi. Hakim jugaberpandangan bahwa Dudy enggan mengakui perbuatannya menerima sejumlah uang fee.

Hukuman terhadap Dudy yang diberikan hakim lebih rendah dari tuntutan yang diajukanJaksa Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK). Sebelumnya, jaksa menuntut supaya Dudy

dijatuhi hukuman 8 tahun penjara dan denda Rp500 juta.Menurut hakim, Dudy terbukti menerima suap Rp4,2 miliar. Perbuatan Dudy tersebut

dilakukan bersama-sama dengan mantan General Manager Divisi Gedung PT Hutama Karya,Budi Rachmat Kurniawan yang menyebabkan kerugian negara Rp34 miliar.

Keuntungan pribadi dan kerugian negara itu terjadi dalam proyek pengadaan danpelaksanaan pekerjaan konstruksi pembangunan gedung Kampus IPDN di Agam. Proyek itu

dianggarkan pada tahun 2011.Atas perbuatannya, Dudy terbukti melanggar Pasal 3 Undang-Undang Nomor 31 Tahun

Editor : Eriandi, S.Sos
Tag:
Bagikan

Berita Terkait
Ganefri
Terkini