Wabup Dharmasraya Panen Perdana Padi PHT

×

Wabup Dharmasraya Panen Perdana Padi PHT

Bagikan berita
Wabup Dharmasraya Panen Perdana Padi PHT
Wabup Dharmasraya Panen Perdana Padi PHT

[caption id="attachment_38526" align="alignnone" width="650"]Wakil Bupati Dharmasraya H. Amrizal sedang berjalan menuju persawahan untuk melakukan panen perdana. (hanif) Wakil Bupati Dharmasraya H. Amrizal sedang berjalan menuju persawahan untuk melakukan panen perdana. (hanif)[/caption]PULAU PUNJUNG - Wakil Bupati Dharmasraya melakukan panen padi perdana milik Kelompok Tani Aur Duri, Jorong Kampung Surau, Kenagarian Gunung Selasih, Kecamatan Pulau Punjung, Dharmasraya, Selasa (23/8).

Penerapan pola tanam dilakukan dengan pengalihan hama terpadu (PHT), menanam bunga tahi ayam (Refugia) di sepanjang pematang sawah. Bunga tahi ayam bermanfaat untuk mengusir, dan memusnahkan hama, pengganggu tanaman padi warga.Wakil Bupati H. Amrizal Dt Rajo Medan, pada kesempatan itu mengajak seluruh petani agar menerapkan tanam bunga tahi ayam, serta tanaman muda lainnya di sepanjang pematang sawah.

Di samping mampu menghabiskan hama penggangu tanaman padi, juga bermanfaat, serta menambah penghasilan warga dari tanaman muda. (hanif)

Editor : Eriandi
Tag:
Bagikan

Berita Terkait
Ganefri
Terkini