Aiptu Supriyanto Terima Penghargaan dari Kapolda Lampung

×

Aiptu Supriyanto Terima Penghargaan dari Kapolda Lampung

Bagikan berita
Aiptu Supriyanto Terima Penghargaan dari Kapolda Lampung
Aiptu Supriyanto Terima Penghargaan dari Kapolda Lampung

Saat menemukan tas tersebut, Aiptu Supriyanto tak berani membuka sendirian. Ia membawanya ke pos untuk diperiksa bersama security dan OB Rest Area.

Aiptu Supriyanto kemudian mengumumkannya menggunakan TOA masjid di Rest Area setempat didengar oleh pemilik tas, dan mencoba menghubungi ke nomor kerabat yang ada. Setelah tersambung, Aiptu Supriyanto bertemu dengan pemilik di Masjid Rest Area lalu mengembalikan tas pemudik itu.

Diketahui, pemilik tas tersebut adalah Sukisno (55) pemudik yang hendak pulang ke Belitang, Sumatera Selatan, setelah bersilaturahmi ke Pulau Jawa. Sukisno dan keluarga mengucapkan banyak terimakasih kepada Aiptu Supriyanto yang telah menemukan dan mengembalikan tasnya.

“Terimakasih banyak Pak. semoga Bapak senantiasa diberikan keberkahan, kesehatan dan keselamatan oleh Allah SWT saat melaksanakan tugas melayani masyarakat,” ujar Sukisno.(Thohir)

Editor : Rahmat
Tag:
Bagikan

Berita Terkait
Terkini
pekanbaru