Lakukan 4 Hal Ini Agar Tidak Jadi Prioritas Penagihan DC Lapangan, Nasabah Galbay Pinjol Simak!

×

Lakukan 4 Hal Ini Agar Tidak Jadi Prioritas Penagihan DC Lapangan, Nasabah Galbay Pinjol Simak!

Bagikan berita
Ilustrasi galbay pinjol.
Ilustrasi galbay pinjol.

SINGGALANG - Jangan takut! Lakukan 4 hal ini agar Anda tidak menjadi prioritas DC lapangan. Dengan begitu, nasabah galbay pinjol akan menjadi lebih aman ke depannya.

Dalam artikel kali ini, Hariansinggalang.co.id akan membahas terkait cara agar tidak jadi prioritas penagihan Debt Collector.

Dilansir dari kanal YouTube Bang Tri berjudul "Lakukan 4 Hal ini Agar Tidak Jadi Prioritas Penagihan DC Lapangan l Cara Menghindari DC Lapangan" pada Jumat, 16 Agustus 2024.

Anda akan menjadi prioritas pengalihan DC lapangan saat melakukan gagal bayar (galbay) pinjaman online.

Berikut 4 hal yang perlu Anda lakukan supaya tidak memakai prioritas penagihan:

1. Cuek

Jika Anda sudah melakukan galbay, dan akan didatangi Debt Collector, Anda harus tetap cuek menghadapi mereka.

Jika mereka sudah sampai di rumah Anda. Persilakan masuk terlebih dahulu , lalu tanya tentang identitas Debt Collector tersebut.

Pasalnya, banyak sekali kasus penipu yang menyamar menjadi Debt Collector dan menagih debitur padahal Anda ingin membayar lunas tetapi malah ditipu.

Maka dari itu, Anda jangan sampai tertipu masalah penagihan pinjol tersebut. So, wajib untuk menanyakan identitas Debt Collector yang menagih ke rumah Anda.

Editor : RC 014
Sumber : YouTube Bang Tri
Bagikan

Berita Terkait
Terkini
pekanbaru