Bantu Pak Ramlan Mendapatkan Becak Sepeda Angkut Barang Baru

×

Bantu Pak Ramlan Mendapatkan Becak Sepeda Angkut Barang Baru

Bagikan berita
Bantu Pak Ramlan Mendapatkan Becak Sepeda Angkut Barang Baru
Bantu Pak Ramlan Mendapatkan Becak Sepeda Angkut Barang Baru

Sahabat, disudut jalan pasar yang ramai, ada sosok Pak Ramlan (70), seorang ayah yang gigih berjuang untuk menghidupi keluarganya.

Setiap pagi, ia berangkat dengan becak sepedanya yang sudah berumur, menapaki jalanan dengan semangat meski dengan beban yang berat.

Becak tua yang ia kendarai sering kali mengalami kerusakan, menghambat langkahnya dalam mencari nafkah.

Namun, semangat Pak Ramlan tak pernah padam; ia percaya bahwa setiap perjalanan membawa harapan untuk masa depan keluarganya.

Dengan pendapatan yang tidak selalu menentu, ia berjuang keras agar anak-anaknya bisa mendapatkan pendidikan yang layak.

Sahabat, mari kita bergandeng tangan untuk membantu Pak Ramlan mendapatkan becak sepeda angkut barang baru! Setiap sumbangan, sekecil apapun, akan berarti besar bagi perjalanan hidupnya.

Salurkan kebaikan Anda melalui:

BSI 234.66666.6

(a.n Dompet Dhuafa Republika)

Mandiri 111.000.500.5000

Editor : Rahmat
Bagikan

Berita Terkait
Terkini
pekanbaru