Ia berharap dengan sejumlah kebijakan yang diambil itu, PAD Sumbar dari pajak kendaraan bisa ditingkatkan.
"Apalagi, saat ini ada kebijakan efisiensi anggaran. Dengan PAD maksimal, pembangunan di Sumbar bisa tetap berjalan meski ada efisiensi," katanya.(rn/ant) Editor : MELDA RIANIPemprov Sumbar Hapus Pajak Progresif dan BBNKB II Pada 2025
![Kepala Bapenda Sumbar, Syefdinon. (foto: antara)](https://www.rumpuntekno.com/assets/mitra/9/2025/02/foto-berita-pemprov-sumbar-hapus-pajak-progresif-dan-bbnkb-ii-pada-2025--100225110937.webp)
Berita Terkait