Daftar Pinjol Legal Juli 2024, Cek Rinciannya, 2 Pinjaman Online Ini Sudah Dicabut Izinnya!

×

Daftar Pinjol Legal Juli 2024, Cek Rinciannya, 2 Pinjaman Online Ini Sudah Dicabut Izinnya!

Bagikan berita
Ilustrasi pinjol. (Foto: YouTube Raja Galbay)
Ilustrasi pinjol. (Foto: YouTube Raja Galbay)

SINGGALANG - Daftar pinjol legal Juli 2024. Pasalnya, Otoritas Jasa Keuangan (OJK) baru saja merilis pinjaman online yang resmi per 12 Juli 2024 kemarin.

Melansir dari Kompascom Reporter on Location berjudul "OJK Rilis Daftar Pinjol Legal per Juli 2024, Ini Nama-nama Perusahaannya!" pada Minggu, ada 98 perusahaan pinjol yang berizin di OJK.

Tetapi ternyata jumlah itu lebih sedikit kalau dibandingkan dengan data OJK pada Juni 2024 lalu.

Berdasarkan data OJK Juni 2024, ada 100 pinjol yang mengantongi izin OJK.

Waduh kenapa tuh?

Hal itu karena izin usaha PT Semangat Gotong Royong atau Dhanapala, dan PT Akur Dana Abadi atau Jembatan Emas dicabut OJK.

Anda mau tahu daftar 98 perusahaan pinjol yang legal simak artikel berikut ini:

Daftar Pinjol Legal Resmi OJK Juli 2024

1. Danamas - https://p2p.danamas.co.id

2. nvestree - https://www.investree.id

Editor : RC 014
Sumber : YouTube Kompascom Reporter on Location
Bagikan

Berita Terkait
Terkini